Laman

Jumat, 24 Desember 2010

menghilangkan verifikasi kata dari kotak komentar

Menghilangkan Verifikasi Kata Dari Kotak Komentar
Kadang saat kita ingin sekali memberikan "pujian" maupun "pertanyaan" kepada penulis artikel di blog tertentu, kita akan diminta untuk memasukkan kata verifikasi yang ada di dalam gambar, itu sering kali membuat orang kesal dan tidak ingin memberikan komentar kepada artikel dari blog itu, apalagi saat koneksi internet kita lambat.
Jadi, agar orang lain tidak kesal dan senang untuk memberikan komentar di artikel kita, ayo kita hilangkan kata verifikasi di kotak komentar kita

Berikut langkah-langkah menghilangkan kata verifikasi dari kotak komentar:
1. Login ke akun blogger anda
2. Pilih Pengaturan -> Komentar

3. Cari pilihan seperti berikut dan kemudian pilih di bulatan tidak

tampilkan verifikasi kata untuk komentar....pilih di pilihan tidak




4. Ingat klik Simpan SETELAN

Semoga bermanfaat,

5 komentar: